unnamed(1)
Webinar Legalitas dalam Dunia Startup di Indonesia untuk Pelaku Startup di Kota Palembang

Dalam kondisi Pandemi Covid 19, Civitas Akademika Universitas Multi Data Palembang, khususnya para dosen, tetap berperan aktif dalam kegiatan Tri Darma Perguruan Tinggi. Salah satunya adalah kegiatan pengabdian masyarakat yang dilakukan dalam bentuk webinar dengan judul Webinar Legalitas dalam Dunia Startup di Indonesia untuk Pelaku Startup di Kota Palembang yang telah dilaksanakan pada Selasa, 7 […]

WhatsApp Image 2021-09-28 at 13.31.04
Sharing dan Pelatihan Penyusunan Proposal Kreativitas Mahasiswa

Program kreativitas mahasiswa yang disingkat dengan PKM merupakan pengembangan darikegiatan alternative mahasiswa (KAM). PKM adalah salah satu usaha yang dilakukan DirektoratPenelitian dan Pengabdian Masyarakat (DITLITABMAS) Ditjen Dikti untuk meningkatkanmutu lulusan perguruan tinggi agar kelak dapat menjadi anggota masyarakat yang memilikikemampuan akademis yang dapat mengembangkan, menerapkan dan menyebarluaskan ilmupengetahuan, teknologi maupun seni dan budaya Indonesia. Oleh […]

01img
Webinar Prodi Manajemen Universitas MDP: “Big Data dan Manfaatnya Dalam Strategi Pemasaran”

Palembang Sabtu, 24 April 2021 pukul 10.00 s/d Selesai. − ProgramStudi ManajemenUniversitas Multi Data Palembang berkolaborasi dengan Himpunan Mahasiswa JurusanManajemen (Management Community) mengadakan “Webinar Big Data dan ManfaatnyaDalam Strategi Pemasaran”. Webinar kali ini menghadirkan 3 pembicara akademisi dari Universitas MDP, Abdul Rahman, S.Si., M.T.I, Iis Pradesan, S.Kom., M.T.I, Herry Widagdo, S.T., M.SI dan moderator Ahmad […]

270321-1
Webinar: “Sharing Pengalamana Bisnis dan Strategi Bisnis”

Palembang  Sabtu, 20 Maret 2021 pukul 15.00 s/d 17.00 − Program Studi Manajemen STIE Multi Data Palembang dalam mata kuliah Praktik Bisnis mengadakan webinar kewirausahaan dengan tema “Sharing Pengalamana Bisnis dan Strategi Bisnis”.      Webinar kali ini menghadirkan 2 pembicara sekaligus, satu praktisi, yaitu Rizky Utama Putra, S.Kom dan praktisi dari alumni STIE MDP, Ricky Estrada, […]

kegiatan_farisi_0
Cara Menghasilkan Uang dari Google

Webinar Kampus MDP menjadi hal yang ditunggu-tunggu bagi para Mahasiswa dan Masyarakat berbagai kalangan. Webinar Kampus MDP selalu dilaksanakan di setiap hari Kamis dengan berbagai tema yang menarik dan bermanfaat. Salah satunya yang baru dilaksanakan ialah Bagaimana Cara Menghasilkan Uang dari Google. Google sudah tidak asing lagi bagi masyarakat luas, namun banyak yang belum tahu […]

Webinar-Membuat-Game-Interaktif_0
Webinar Kampus MDP Membuat Game Interaktif di Media Sosial

Sukses menggelar Webinar mengenai pembuatan Desain dengan tools sederhana, kali ini Kampus MDP kembali menggelar Webinar atau Seminar Online yang membahas bagaimana membuat game interaktif di media sosial. Webinar ini dipandu langsung oleh Bapak Anugerah Widi, M.Kom selaku Dosen Sistem Informasi di Kampus MDP. Ditengah Pandemi Virus Corona atau Covid-19  ini menuntut untuk semua pekerjaan […]

id_IDBahasa Indonesia